Google+ Cara Mudah Memasang Audio Playlist The Music Hutch di Blog | Je-Blog
Home » , » Cara Mudah Memasang Audio Playlist The Music Hutch di Blog

Cara Mudah Memasang Audio Playlist The Music Hutch di Blog

Written By Unknown on Sabtu, 13 April 2013 | 17.57

Alhamdulillah ,,hari ini saya masih bisa menyapa Sahabat-Sahabat semua,,moga selalu OK ya??!
Well, this time I'll share about the ways to add Audio playlist to our Blog,,here is the steps.
  • Kunjungi saja situs Themusichutch. Seperti inilah tampilan awalnya. Anda klik sign up, kemudian isi form registrasi yang tersedia. setelah itu klik Register.
form registrasi the music hutch
Form Registrasi
  •  Silahkan cek email Anda, jika registrasi berhasil , nanti ada balasan ke email kita, klik link aktivasi yang ada di email Anda. Klik " Click here to login"
aktivasi akun the music hutch
Aktivasi Akun
  •  Inilah hal utama The Music Hutch setelah kita berhasil login. Di bar sebelah kiri terdapat menu: Community, My Profile, My Music ( upload), My Audio Playlist, My video playlist,My setting, dan Log out. Di bagian atas, ada beberap tools untuk browse musik, klik saja " Browse by genre". Situs ini akan menampilkan bragam musik dengan berbagai genre, Anda dapat memilihnya sesuai selera musik Anda.

Tool yang ada di the music hutch
Tool yang ada di The Music Hutch
  • Di tulisan ini, saya akan memberi contoh menambah lagu dengan genre Acapella, ( I like this genre ). Pilih lagu yang Anda sukai, kemudian coba klik " listen" untuk mendengarkan. Selanjutnya Anda klik " Add to My Playlist". Lagu ini bisa langsung dishare ke jejaring sosial, ( FB,Tweeter,Google+ ), atau menambahkan ke blog pribadi. Jika ingin menambahkan satu lagu saja yang hendak di pasang di Blog, Anda hanya perlu meng-copy kode embed-nya. Tapi jika ingin menyimpan beberapa lagu, anda harus menambah beberapa lagu terlebih dahulu, kemudian nanti kita pasang kodenya di blog.
Cara menambah lagu ke playlist dan share ke jejaring sosial
Menambah lagu ke playlist
  • Berikutnya Update Playlist Setting. Anda bisa merubah warna background musik dengan mengklik " Pick", pilihlah warna favorit Anda. Setelah merasa puas dengan hasilnya, jangan lupa klik " Update Playlist Setting".
Update playlist music setting
Update Playlist Setting
  •  Untuk menyimpan di blog, Anda copy kodenya yang terdapat di bawahnya. Caranya sih sama dengan menyimpan kode-kode gadget lainnya. Pilih Tata Letak/ lay out >> Tambah Gadget >> HTML/ Java Script >> Paste >>  Klik Save/ simpan.
kode the music hutch untuk dipasang di blog
Kode The Music Hutch di blog
  •  Kalau prosesnya betul, maka tampilannya di blog akan seperti ini. Cukup lumayan kan, blog kita jadi tidak sepi, para pengunjung Blog, dapat membaca blog kita sambil menikmati musiknya. Nice..
Tampilan audio playlist music hutch di blog
Tampilan The music hutch di blog
  •  See You..!!,, please try it,,


Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Apapun komentar Anda terhadap blog ini, jika untuk peningkatan kualitas blog, saya sangat berterima kasih.

PPOB KK-CELL

PPOB KK-CELL
screenshoot webuser

Sponsor

Sponsor

Hosting Gratis

Ads

IMBisnis

Sponsor

Sponsor

IMBisnis
 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Je-Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger